Katalog

Lelang Wakaf

Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut tentang program lelang wakaf, Silahkan klik 'Baca Selengkapnya' yang terdapat pada foto di setiap program.

BWI Batam /
Yayasan Nazhier Mitra Umat Batam
Rumah Potong Unggas

Sungai Temiang, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Operasional usaha
• Penambahan peralatan

Target: Rp3.870.658.000

BWI Batam /
Yayasan Nazhier Mitra Umat Batam
Percetakan / Digital Printing

Batu Aji, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Operasional usaha
• Penambahan peralatan

Target: Rp300.000.000

Hidayatullah Batam
Green House

Batu Aji, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Pembuatan Greenhouse Cabe / Sayuran

Target: Rp350.000.000

Hidayatullah Batam
Pengembangan Minimarket

Batu Aji, Kota Batam

Unit usaha market merupaakn bagian dari unit usaha yang sudah dikembangkan oleh Hidayatulloh Batam

Target: Rp678.049.000

Daarut Tauhid Batam
Green House

Tembesi, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Hidroponik dan Budidaya Lele & Nila

Target: Rp100.000.000

Dompet Dhuafa
Rumah Jamur Tiram

Batu Aji, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Budidaya Jamur

Target: Rp423.000.000

Dompet Dhuafa
Pelatihan Menjahit

Tiban, Sekupang – Batam

Rencana pengembangan:
• Mengembangkan Institut Kemandirian Rumah Jahit

Target: Rp632.000.000

Yayasan Nurul Islam Group
Katering

Kawasan Industri Batamindo, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Pengembangan usaha catering

Target: Rp60.005.000

Yayasan Nurul Islam Group
Minimarket

Kawasan Industri Batamindo, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Pengembangan usaha minimarket

Target: Rp282.250.000

Muhammadiyah Batam
Klinik Kesehatan

Batu Aji, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Mengambangkan Amal Usaha Klinik Kesehatan

Target: Rp614.835.500

Muhammadiyah Batam
Usaha Konveksi

Batu Aji, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Pembukaan usaha baru

Target: Rp442.017.760

Nahdhatul Ulama Batam
Klinik Kesehatan

Batam Centre, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Pembangunan gedung dan peralatan kesehatan

Target: Rp1.200.000.000

Kanwil Kemenag Kepri
Gerai Syariah: Pusat Kuliner

Daik Lingga, Kepri

Rencana pengembangan:
• Pembangunan toko/kios

Target: Rp661.800.000

WIZSTREN Kepri
Pengembangan Toko Pesantren

Tg. Piayu, Kota Batam

Rencana pengembangan:
• Pengadaan perlengkapan took, modal usaha dan alat transportasi

Target: Rp785.000.000

Forum Komunikasi Badan Kemakmuran Mesjid (Fosil BKM)
Wakaf Sawah Produktif

Perbaungan, Serdang Bedagai, Sumatera Utara

Perluasan lahan wakaf sawah produktif seluas 1 Ha

Target: Rp500.000.000

Masjid Jamik Lueng Bata
Wakaf Produktif Rumah Sewa

Lueng, Banda Aceh, Aceh

Perluasan lahan wakaf sawah produktif seluas 1 Ha

Target: Rp3.000.000.000

Dompet Dhuafa Republika
Pengembangan Perkebunan dan Peternakan

Payung Sekaki, Solok, Sumatera Barat

Memaksimalkan kawasan pengembangan dan produktifitas untuk pengembangan kopi Solok Sirukam, DD Farm Sapi dan pengolahan pupuk

Target: Rp1.200.000.000

Rumah Zakat
Sekolah Juara

Pekanbaru, Riau

Pengembangan sekolah juara (SD, SMP dan Rumah Quran)

Target: Rp4.100.000.000

Yayasan Berkah Riau Kepri Syariah (Nazhir Wakaf - Yayasan BRKS)
Pengadaan Bibit Sawit

Pekanbaru, Riau

Wakaf produktif bibit Sawit ini direncanakan akan di tanam di tanah wakaf milik pesantren, lembaga pendidikan, masjid, dll dengan total luas 10 Hektar

Target: Rp247.390.000

Koperasi Lembaga Keuangan Mikro Syariah (LKMS) Ponpes As’ad
Pendampingan Pengembangan Bank Wakaf Mikro (BWM)

Danau Teluk, Jambi

Wakaf produktif diarahkan untuk peningkatan produktif mellaui peningkatan kapasitas di sektor kerajinan/industri kreatif

Target: Rp109.000.000

Rumah Zakat
Budidaya ikan Lele dan Cabai

Teluk Segara, Riau

Wakaf produktif melalui pengembangan pertanian dan perikanan yang dikelola secara mandiri

Target: Rp134.050.000

Nahdhatul Ulama Lampung Tengah
Budidaya Pertanian dan Perikanan di Ponpes Roudlotussholihin

Padang Ratu, Lampung Tengah, Lampung

Pengelolaan Tanah Wakaf untuk Mendorong Ekonomi Pesantren melalui Budidaya Pertanian dan Perikanan di Ponpes Roudlotussholihin.

Target: Rp1.250.000.000

Yayasan Literasi Mazawa Sriwijaya (LIMAS)
Kawasan Wakaf Terpadu Masjid Nur Komala

Ilir Barat, Palembang, Sumatera Selatan

Wakaf produktif dengan pembangunan mesjid, rumah tahfiz dan klinik kesehatan.

Target: Rp650.000.000

CV. Bakso Sony Pangkalpinang
Rumah Tahfidz Bakso Sony

Gerunggang, Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung

Pembangunan Pembangunan Rumah Tahfidz Bakso Sony.

Target: Rp1.000.000.000

Usaha Wakaf Baiturrahman Mart
Baiturrahman Mart

Banda Sakti, Lhokseumawe, Aceh

Membuka usaha depot isi ulang air minum dan usaha pangkas rambut.

Target: Rp150.000.000

Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Baitul Mal Masjid Nurul Iman
Peternakan Ikan Air Tawar

Pematang Siantar, Sumatera Utara

Pengembangan wakaf produktif sektor perikanan di PPS Raudlatul Uluum.

Target: Rp32.730.000

Yayasan Perwakafan Al-Junaidiyah
Bangunan Kios dan Sarana Pasar Tradisional

Mandailing Natal, Sumatera Utara

Pengembangan wakaf ditujukan ke peningkatan SDM pengelola pasar dan pembanguna rumah sewa.

Target: Rp225.000.000